Tuesday
Testamen
20.06.2006


Senyum menemani rindang sepi di setiap hati.
Cinta menemani sketsa derita yang bermalam.

Sampai akhirnya senyum dan cinta
telah terbang menuju keentahan abadi.

Dan aku mencari-cari mereka..
 
Steven menulis pada 23:04 | buka halaman | 2 komentar